Tuesday, May 21, 2019

Manfaat Teh Melati Untuk Kesehatan

Manfaat Teh Melati Untuk Kesehatan - Selamat bergabung kembali bersama kami di website Kesehatan resmi yang akan menyajikan berbagai informasi menarik seputar dunia kesehatan dan pengobatan herbal. Adapun pada kesempatan kali ini kami akan menyajikan informasi mengenai manfaat teh melati untuk kesehatan. Langsung saja simak informasi selengkapnya berikut.

Manfaat Teh Melati Untuk Kesehatan Tubuh


Kita tentunya sudah tidak asing lagi dengan teh, biasanya kita sering mengkonsumsi teh pada pagi atau malam hari. Teh akan membuat kita menjadi lebih relaks hingga manfaat lainnya seperti menyuplai antioksidan.

Salag satu teh yang paling banyak diminati adalah teh melati. Teh melati pada umumnya sama seperti teh biasa yang kemudian ditambahkan kelopak melati yang telah dikeringkan. Teh nya sendiri dapat berupa teh hijau atau teh hitam yang jenisnya banyak sekali. Campuran kedua hal tersebut akan mmebuat teh melati ini memiliki rasa unik dan aroma yang sangat kuat.

Dan berikut adalah beberapa manfaat teh melati untuk kesehatan tubuh, diantaranya:

Membantu Menurunkan Berat Badan

Rutin mengkonsumsi teh melati tanpa tambahan gula ternyata bisa meningkatkan metabolisme tubuh. Metabolisme ini akan meningkatkan lemak yang dibakar di dalam tubuh tanpa harus melakukan olahraga. Kenaikan metabolisme juga akan naik hingga 5 persen jika Anda menggunakan dasar teh hijau. Pembakaran lemak dengan teh ini akan naik mulai 10 hingga 16 persen.

Menurunkan Resiko Kanker

Secara umum, kandungan antioksidan yang dimiliki oleh teh melati bisa menurunkan resiko tubuh mengalami kanker. Jenis kanker yang paling baik diturunkan adalah kanker kolon. Setidaknya ada sekitar 51% resiko tubuh terkena kanker itu akan menurun dan saluran cerna akan menjadi lebih sehat.

Menjaga Fungsi Otak

Teh melati memiliki komponen kafein yang sangat bermanfaat untuk tubuh khususnya untuk kesehatan otak. Rutin mengkonsumsi teh melati akan membuat mood menjadi lebih baik dan otot menghasilkan cukup banyak dopamin serta serotin. Hal ini akan menyebabkan otak menjadi lebih sehat dan masalah memori tidak akan menurun.

Anda dapat mengkonsumsi teh melati setiap hari dengan atau tanpa gula. Jika menggunakan gula maka batasi maksimal 4-6 sendok teh saja.

Menurunkan Resiko Diabetes Tipe 2

Mengkonsumsi teh melati yang mengandung antioksidan juga bisa menurunkan resiko terkena diabetes tipe 2. Mengkonsumsi teh melati tanpa gula akan membuat tubuh menyulpai EGCG. Komponen ini nantinya akan membuat kerja insulin lebih efektif dan membuat gula darah menjadi sangat rendah.

Dari beberapa studi yang dilakukan, mengkonsumsi teh melati yang mengandung teh hijau mampu menurunkan gula darah di dalam tubuh dan insulin berlebih. Dua hal ini akan membuat tubuh menjadi lebih sehat dan resiko diabetes akan merendah.

Mudah Disisipkan Ke Dalam Diet

Teh melati sangat mudah sekali disisipkan ke berbagai jenis diet yang sedang Anda jalankan. Teh ini bisa digunakan untuk minuman harian atau digunakan untuk campuran makanan lainnya. Teh melati juga tidak akan menimbulkan efek samping atau memberikan efek negatif seperti membuat efek menjadi tidak maksimal. Sehingga sangat aman untuk dikonsumsi.

Demikianlah informasi mengenai manfaat teh melati untuk kesehatan. Semoga informasi diatas dapat bermanfaat bagi Anda. Terima Kasih.

Manfaat Teh Melati Untuk Kesehatan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Sinta Ristia

0 comments:

Post a Comment